Thursday, November 24, 2016
Cara Supaya Status Di Facebook FB Muncul Di Twitter
Cara Supaya Status Di Facebook FB Muncul Di Twitter
Cara Supaya Status Di Facebook ( FB ) Muncul Di Twitter
Awalnya hanya iseng-iseng browsing hal-hal yang baru di dunia fb&twitter.. ternyata secara tidak sengaja saya menemukan postingan seperti ini..
Pada umumnya kita hanya bisa membuat kicauan di twitter kemudian nongol di facebook.. hal ini sangat mudah karena kita hanya melakukan pengaturan di akun twitter kita >> pilih profil >> dan kemudian ada gambar yang sangat jelas untuk menghubungkan twitter dengan facebook.. yang penting ke dua akun kita itu tetap dalam kondisi ON..
Terus, bagaimana dengan sebaliknya??
ternyata cukup mudah juga..
1. pastikan kondisi akun fb dan twitter Anda tetap aktif/ON
2. klik https://www.facebook.com/twitter/
3. pilih opsi yang ingin Anda tautkan ke twitter,, pilih semuanya tidak menjadi masalah,, yang penting tidak memilih satu pun
4. "simpan perubahan"
mudah bukan?? silahkan uji sendiri..
setelah membuat status berupa bentuk kata-kata yang panjang ataupun dalam bentuk foto maka akan muncul keterangan di twitter Anda bahwa tweet/foto ini bersumber dari fb.
tapi selama saya mencoba ini, ada beberapa catatan yang perlu diperhatikan..
- pastikan apa yang kamu buat (status/foto/catatan) dibagikan kepada publik.. ngerti kan?? itu lho, yang iconnya seperti bumi yang hitam-putih,, karena jika selain itu maka postingan tidak akan muncul di twitter..
- jika Anda membuat status pastikan tidak lebih dari 140 karakter.. karena jika lebih dari itu maka kelebihannya akan membuat link ke akun fb Anda.. sama halnya dengan catatan, yang muncul di twitter hanya judulnya saja, isinya dalam bentuk link..
hanya #ituaja yang bisa saya berikan.. kritik dan saran sangat perlu untuk memajukan dunia sosial media #he? #terdengarAneh
selamat mencoba..Available link for download