Wednesday, February 1, 2017

Cara Sharing Printer Simple Blogs

Cara Sharing Printer Simple Blogs


Cara sharing printer tidaklah terlalu sulit. Hanya perlu beberapa langkah saja untuk menyelesaikannya. Walau begitu, jika kita mengetahui cara sharing printer, maka akan besar manfaat yang dapat diperoleh. Oleh karena itu patut rasanya kita bahas topik ” cara sharing printer “ ini.
Seperti anda ketahui jika dalam sebuah jaringan LAN kita dapat saling bertukar file. Berinteraksi via chat LAN dan masih banyak lagi hal yang dapat dilakukan. Satu diantaranya adalah menggunakan 1 printer untuk banyak komputer. Untuk melakukannya kita hanya perlu tahu tata cara sharing printer. Namun sebelum memasuki langkah demi langkah cara sharing printer ada beberapa hal yang harus dipastikan.
[ad#468x60image]

Sebelum Membahas Cara Sharing Printer

Sebelum membahas cara sharing printer setidaknya ada tiga hal yang harus dipastikan. Hal-hal berikut sangat vital sehingga jika ada salah satunya yang tak terpenuhi, pastilah sharing printer akan gagal walau telah mengikuti cara sharing printer dengan benar. Berikut tiga hal tersebut :
  1. Pastikan semua komputer telah terhubung dalam jaringan LAN dan telah terkoneksi dalam wordgroup dengan baik.
  2. Pastikan printer telah terhubung ke salah satu komputer dan dapat beroperasi dengan baik.
  3. Pastika printer telah di share pada komputer tersebut.
Nah jika tiga hal tadi telah anda pastikan, barulah kita dapat lanjutkan ke tata cara sharing printer.

Tata Cara Sharing Printer

Langkap pertama cara sharing printer ini adalah masuk ke Control Panel, kemudian pilih “printers and other hardware”. Kemudian pilih “printers and faxes” lalu pilih “add printers” maka akan muncul “add printer wizard”
Klik “next” maka akan muncul pilihan “local or network ptinter” pilihlah “a network printer,or printer attached to another computer”. Klik “next” maka akan muncul “specify a printer” kemudian pilih “browse for a printer” dan carilah printer yang ingin anda sharing.
Kembali perlu diingat dalam tata cara sharing printer, sebelum melakukan ini pastikan printer yang akan di sharing telah di share pada komputer yang terhubung langsung dengan printer tersebut.



Langkah selanjutnya dalam cara sharing printer ini adalah klik “next” maka muncul pertanyaan instalasi driver dan pilihlah “yes”. Setelah itu muncul pilihan “default printer”. Jika anda memilih yes maka printer tersebut akan dijadikan printer default anda. Setelah itu muncul “completing add the printer wizard” klik “finish”. Dan tahapan cara sharing printer ini pun selesai.


Available link for download